Sabtu, 19 November 2011

Deskripsi Wilayah Medan Belawan




DESKRIPSI DAERAH PENELITIAN
A.       Kondisi Fisik Wilayah Penelitian
1.        Letak dan keadaan geografis
Kelurahan Belawan I merupakan salah satu dari Kelurahan yang ada di Kecamatan Medan Belawan, berada pada ketinggan 1 m dari permukaan laut, dengan temperatur suhu antara 32°C, iklim tropis yang dipengaruhi oleh musim hujan dengan rata-ra 2600 mm pertahun.
Jarak dari Kelurahan terjauh ke pusat Pemerintah Kecamatan ± 1 Km dengan waktu tempuh ± 0,2 Jam, sedangkan ke Ibukota Medan ± 26 Km dengan waktu tempuh ± 1 Jam.
2.        Batas Wilayah
Adapun  batas-batas Kelurahan Belawan I sebagai berikut:
·         Sebelah Utara berbatasan dengan Hamparan Perak
·         Sebelah Selatan berbatasan dengan Belawan II
·         Sebelah Barat berbatasan dengan Kelurahan Belawan Bahagia
·         Sebelah Timur berbatasan dengan Laut

3.        Tofografi dan Bentang Lahan
Tabel 1
Tofografi dan Bentang Lahan
Di Kelurahan Belawan I Kecamatan Medan Belawan
Tahun 2006
No
Bentang Lahan
Luas (Ha)
1
Dataran
110 Ha
2
Perbukitan/ Pegunungan
-

Jumlah
110 Ha
Sumber : profil kelurahan, 2006
4.        Jenis Penggunaan Lahan
Penggunaan lahan dapat diartikan sebagai upaya pemanfaatan lahan untuk kepentingan masyarakat. Penggunaan lahan ni di pengaruhi oleh campur tangan manusia dan erat kaitannya dengan perencanaan yang dilakukan oleh masyarakat maupun pemerintah. Wilayah Kelurahan Belawan I memiliki tata guna tanah seperti dalam tabel berikut :
 
Tabel 2
Penggunaan Lahan
Di Kelurahan Belawan I Kecamatan Medan Belawan
Tahun 2006
No
Penggunaan
Luas (ha)
1
Pemukiman


a. Pemukiman Pejabat Pemerintah
 26

b.                  Pemukiman ABRI
-

c. Pemukiman Real-Estate
-

d.                  Pemukiman KPR-BTN
-

e.                  Pemukiman Umum
44
2
Untuk Bangunan


a. Perkantoran
7

b.                  Sekolah
2

c. Pertokoan /Perdagangan
3

d.                  Pasar
1

e.                  Terminal
-

f.  Tempat periadatan (masjid, gereja, pura, vihara, dll)
3

g. Kuburan/makam
1

h.                  Jalan
7

i.  Lain-lain
6
3
Pertanian Sawah


a. Sawah Pengairan teknis(irigasi)
-

b.                  Sawah pengairan setengah teknis
-

c. Sawah tadah hujan
-

d.                  Sawah pasang surut
-

JumlahLuas Sawah
-
4
Ladang/ tegalan
-
5
Padang rumpu/stepa/lading gembala/ pangonan
-
6
Rekreasi dan Olahraga


a. Lapangan sepak bola
1

b.                  Lapangan bola volley/basket
2

c. Lapangan golf
-

d.                  Taman rekeasi
-

e.                  Lain-lain
-

Jumlah luas tempatrekreasi dan olahraga
1
7
Perikanan darat/air tawar


a. Tambak
-

b.                  Kolam
-

c. Empang/tebat
-

Jumlah las perikanan
-
8
Daerah tangkapan air
-
9
Rawa
-
10
Lain-lain


a. Tanah kritis/tandus
-

b.                 Padang ilalang
-
Jumlah Luas Seluruhnya

Sumber : profil kelurahan, 2006




B.       Kondisi Non Fisik
1.        Jumlah Penduduk
Penduduk merupakan modal dasar pembangunan suatu daerah sesuai dengan potensi yang dimiliki baik ditinjau dari segi kuantitas maupun kualitasnya. Potensi ini akan menjadi kekuatan besar dalam mengelola dan memanfaatkan sumber daya alam yang dimiliki, pada akhirnya akan mempercepat proses pembangunan. jumlah penduduk Kelurahan Belawan I adalah 21.783 jiwa dengan jumlah kepala keluarga sebanyak 3.666 KK.
2.        Komposisi Penduduk Berdasarkan Kelompok Umur
Komposisi penduduk menurut umur sangat perlu diketahui, karena berdasarkan komposisi tersebut dapat diketahui jumlh penduduk usia poduktif sehingga dapat diketahui besar kecilnya angka ketergantungan. Di Kelurahan Belawan I  komposisi penduduk menurut kelompok umur dapat dilihat pada tabel berikut :
Tabel 3
Komposisi Penduduk Berdasarkan Kelompok Umur
Di Kelurahan Belawan I Kecamatan Medan Belawan
Tahun 2006
No
Golongan Umur
Jenis Kelamin
Jumlah
Laki-laki
perempuan
1
0-12 bulan
121
104
225
2
13 bulan-4 tahun
709
620
1329
3
5-6  tahun
666
650
1316
4
7-12 tahun
1601
1600
3201
5
13-15 tahun
1633
1611
1244
6
16-18 tahun
194
188
382
7
19-25 tahun
168
159
327
8
26-35 tahun
177
168
345
9
36-45 tahun
164
142
306
10
46-50 tahun
101
99
200
11
51-60 tahun
122
106
228
12
61-75 tahun
155
157
312
13
Lebih dari 76 tahun
5805
4563
12368

Jumlah
11616
10167
21783
Sumber : profil kelrahan, 2006
3.        Komposisi Penduduk Berdasarkan Agama
Setiap daerah memiliki masyarakat yang menganut agama atau kepecayaan yang cenderung berbeda. Demikian juga di Kelurahan Belawan I  ini juga terdapat berbagai pemeluk agma yang dapat di sajikan dalam tabel berikut :
Tabel 4
Komposisi Penduduk Berdasarkan Agama
Di Kelurahan Belawan I Kecamatan Medan Belawan
Tahun 2006
No
Agama
Jumlah (orang)
1
Islam
10.023
2
Kristen
2.751
3
katolik
622
4
Budha
2.947
5
Hindu
7
Sumber: profil Kelurahan, 2006

4.        Komposisi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian
Mata pencaharian penduduk suatu daerah cenderung bervariasi. Banyak faktor yang mempengaruhinya seperti poensi sumber daya alam keahlian dan tingkat pendidikan serta kebudaaan setempat. Demikian juga halnya di Kelurahan Belaan I,untuk mengetahui persentase variasi matapencaharian tersebut dapat dilihat pada tabel berikut :
Tabel 5
Komposisi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian
Sub Sector Pertanian Tanaman Pangan
Di Kelurahan Belawan I Kecamatan Medan Belawan
Tahun 2006
No
Status
Jumlah(orang)
1
Pemilik tanah sawah
8
2
Pemilik tanah tegal/ladang
10
3
Penyewa/ penggarap
-
4
Penyakap
-
5
Buruh tani
-

jumlah
18
Sumber : profil klurahan, 2006




Tabel 6
Komposisi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian
Subsector Perikanan / Kenelayanan
Di Kelurahan Belawan I Kecamatan Medan Belawan
Tahun 2006
No
Status
Jumlah (orang)
1
Pemilik  kapal
-
2
Pemilik perahu/ sampan
60
3
Pemilik/ penanam rumput laut
-
4
Pemilik kolam
-
5
Pemilik tambak
-
6
Pemilik keramba/ sejenisnya
-
7
Buruh perikanan/ kenelayanan
142
8
Lain-lain
-

jumlah
202
Sumber : profil kelurahan, 2006
Tabel 7
Komposisi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian
Subsector Industry
Di Kelurahan Belawan I Kecamatan Medan Belawan
Tahun 2006
No
Status
Jumlah (orang)
1
Jumlah pemilik usaha industry rumah tagga
5
2
Jumlah pemilik usaha industry besar
9
3
Jumlah pemilik usaha industry sedang
12
4
Jumlah buruh Industri
304

Jumlah
330
Sumber : profil kelurahan,2006


Tabel 8
Komposisi Penduduk Berdasarkan MataPencaharian
Sektor Jasa/ Perdagangan
Di Kelurahan Belawan I Kecamatan Medan Belawan
Tahun 2006
No
Status/ jenis jasa/ perdagangan
Jumlah (orang)
1
Jasa pemerintahan/ nonpemerintahan


a.    Pegawai Negeri Sipil


1)    Pegawai kelurahan
4

2)    Guru
32

3)    PNS/ABRI
436

4)    Mantri kesehatan/perawat
14

5)    Bidan
7

6)    Dokter
8

7)    PNS lainnya
35

b.    Pensiunan ABRI/ Sipil
245

c.     Pegawai swasta
515

d.    Pegawai BUMN/BUMD
250

e.    Pensiunan swasta
477
2
Jasa lembaga-lembaga keuangan


a.     Perbankan
1

b.     Perkreditan rakyat
-

c.      Pegadaian
-

d.     Asurans
-
3
Jasa perdagangan


a.    Warung
35

b.    Kios
37

c.     Toko
45
4
Jasa penginaan


a.    Losmen
1

b.    Hotel
1

c.     Wisma/mess
1

d.    Asrama/pondokan
-
5
Jasa komunikasi dan angkutan


a.    Angkuta tak bermotor
125

b.    Angkuta sepeda motor
35

c.     Mobil kendaraan umum
25

d.    Perhu/ketinting
75

e.    angkutan laut/motor tempel
-

f.     Apal motor laut (KM)
-
6
Jasa hiburan


a.    Biosko
2

b.    Sandiwara
-

c.     Pemutara film keliling
-
7
Jasa pelayanan hokum dan nasihat


a.    Notaries
2

b.    Pengacara
-

c.     Konsltan
-
8
Jasa keterampila


a.    Tukang kayu
17

b.    Tukang batu
25

c.     Tukang jahit/ bodir
18

d.    Tukang cukur
17
9
Jasa lainnya


a.    Listrik, gas, air
28

b.    Jasa persewan
9

jumlah
2045
Sumber : profi kelurahan, 2006



C.       Kondisi Sarana dan Prasarana
1.        Sarana Pendidikan dan Ibadah
Ketersediaan sarana pendidikan tidak boleh diabadikan dalam suatu daerah tertentu, karena akan menjadi indikasi terhadap maju tidaknya daerah tersebut sesuai dengan kualitas Sumber Daya Manusia yang diperoleh dari pendidikan tadi. Demikian halnya sarana ibadah untuk memenuhi kebutuhan rohaniah masyarakat sekaligus sebaga kontrol sosial dalam kehidupa bermasyarakat. Kondisi sarana pendidikan dan ibadah di kelurahan Belawan I dapat dilihat pada tabelberikut :
Tabel 9
Sarana Pendidikan
Di Kelurahan Belawan I Kecamatan Medan Belawan
Tahun 2006
No
Prasarana
Jumah (Buah)
1
TK
3
2
SD
11
3
SLTP
2
4
SLTA
1
5
PT/Akademi/Universitas
-
Sumber : profil kelurahan, 2006
Tabel 10
Sarana Ibadah
Di Kelurahan Belawan I Kecamatan Medan Belawan
Tahun 2006
No
Jenis sarana Ibadah
Jumlah
1
Masjid
6
2
Langgar
10
3
Gereja
4
4
Vihara
1
Sumber : profil kelurahan, 2006


***SEKIAN DAN TERIMA KASIH***
semoga bermanfaat...
jangan lupa komentarnya ya bos.....
^_^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar